Sepercik cinta akan bertumbuh menjadi ribuan alasan..
segenggam benih akan berubah menjadi ratusan pohon..
sengatan lebah akan menimbulkan banyak benjolan..
tapi setitik senyum di wajahmu, membuatku berantakan..
segenggam benih akan berubah menjadi ratusan pohon..
sengatan lebah akan menimbulkan banyak benjolan..
tapi setitik senyum di wajahmu, membuatku berantakan..
ada alasan yang tak dapat ku katakan..
banyak pribahasa yang tak bisa kuungkapkan..
seandainya mudah untuk kujalankan..
bertahan akan ku lukis wajahmu perlahan..
dalam hati, sanubari dan semua angan-angan..
banyak pribahasa yang tak bisa kuungkapkan..
seandainya mudah untuk kujalankan..
bertahan akan ku lukis wajahmu perlahan..
dalam hati, sanubari dan semua angan-angan..
Sayang… tukang sihirkah engkau..
yang mampu membuatku terpukau..
yang tanpa habis membuatku selalu mengigau..
dan yang selalu mampu membuatku hancur berkeping ribu..
yang mampu membuatku terpukau..
yang tanpa habis membuatku selalu mengigau..
dan yang selalu mampu membuatku hancur berkeping ribu..
Seandainya tangan itu menjadi milikku..
tapi kini engkau telah jauh dari kehidupanku,..
selamanya…
tapi kini engkau telah jauh dari kehidupanku,..
selamanya…
0 komentar:
Posting Komentar